res

Lomba Sepeda Goes, Rujukan Promosi Destinasi Wisata Domestik Di Pantai Lakey Semakin Mendunia. - Cakrawala Online
Segenap Pimpinan dan Keluarga Besar PT Cakrawala Merdeka Mediatama Group Mengucapkan Selamat Hari Bhayangkara ke 79

Breaking

Cakrawala Online Hari ini

Bupati Dompu Bambang Firdaus Rembulan Malam , Buka Even Pentas Seni Budaya.

19 Juli 2025

Lomba Sepeda Goes, Rujukan Promosi Destinasi Wisata Domestik Di Pantai Lakey Semakin Mendunia.

 


Dompu- Cakrawalaonline,Dalam rangka promosi potensi wisata Lakey, yang semakin mendunia.

 Pemerintah Kabupaten Dompu NTB, melalui panitia even yaitu , Iwan saksal , Agusalim, dan H.Furkan sekaligus tim penilai lomba sepeda goes yang diikuti oleh penggemar sepeda goes se NTB.

   Adapun peserta ribuan peserta Star dari Lapangan beringin Dompu menuju Lakey, melintas alam, dan gunung, naik turun curam karena dambaan untuk mengikuti seni bersepeda goes, sebagian memiliki hobi tersendiri , juga olah raga, bersepeda memperlancar peredaran darah jantung. 



  Adapun peserta dari Kodim 1608/Kabupaten Bima 30 orang , 15 orang polres Bima 8 orang dari Sumbawa 14 orang dan Mataram Lombok.

   Sekda Dompu Gatot Gunawan P.P, S.K.M. M.Kes, menuturkan pendokumentasian lomba sepeda goes, se NTB, ini mengisi kegiatan yang menghadirkan para penggemar sepeda goes dari Bima , Kota Bima, Kabupaten dan Sumbawa, Serta lombok, Dompu Kempo. Peserta Sepeda Goes dari Katut dari Sumbawa, menuturkan bahwa bersepeda goes, lebih bagus, semoga berikutnya lebih ramai seperti ini, selain menyalurkan hobi juga membangun komunikasi bersahabat dan bersilaturahmi.

  Di penghujung acara dilakukan pengundian doorprize uang tunai 100 juta, Yang diserahkan oleh wakil Bupati Bima. (Z)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar