LAHAT - Cakrawalaonline , Jajaran Polres Lahat, melalui Polsek Kikim Timur dalam rangka Ops Sikat Musi I 2025, bahwa pada hari senen tanggal 12 Mei 2025 jam 15.00 s/d selesai Wib. Personil Polsek Kikim Timur Polres Lahat melaksanakan giat Himbauan pemberantasan dan pencegahan premanisme / pungli di wilayah hukum polsek Kikim Timur tepatnya di desa Gunung Kembang kec. Kikim timur kab. Lahat.
Kegiatan pengamanan dan himbauan,dipimpin oleh Kapolsek Kikim Timur AKP PAMRIS MALAU,SH, beserta anggota.
Kapolsek Kkkim Timur Meyampaikan Kegiatan Himbauan pemberantasan dan pencehan premanisme / pungli tersebut dilaksanakan di jalan lintas sumatera desa Gunung Kembang kecamatan Kikim Timur kabupaten Lahat. guna mencegah terjadinya tindakan premanisme dan pungli di wilayah hukum polsek Kikim Timur serta memberikan rasa aman kepada masyarakat yg melintas di jalan tersebut
Kegiatan premanisme merupakan ancaman terhadap masyarakat seperti pungutan liar yang terjadi di wilayah polsek kikim timur di sepanjang jalan lintas sumatera yang mengalami kerusakan (longsor).
Dengan ini pihak polres dan polsek jajaran akan terus melakukan penindakan dilapangan. Tegasnya.
Polres lahat kepada lapisan masyarakat apabila terlihat adanya tindakan Premanisme.baik di lingkungan masing - masing ,di harapkan kepada masyarakat untuk dapat melaporkan kepada kami .Pungkasnya. * ( Akril Achmad.)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar